Keren! Arsitek Ini Bikin Berbagai Konsep Desain Interior Yang Terinspirasi Dari Superhero

Keren! Arsitek Ini Bikin Berbagai Konsep Desain Interior Yang Terinspirasi Dari Superhero

Berbagai Konsep Desain Interior Keren Yang Terinspirasi Dari Superhero karya Frederico Babina
Foto by : Frederico Babina/Fubiz.net
PT KONTAK PERKASA FUTURES - Dalam desain sebuah bangunan, banyak detail yang harus dipertimbangkan agar bangunan dapat terlihat lebih indah dan menawan. Mulai dari desain konstruksi bangunan, bagian eksterior, hingga bagian dalam interior gedung. Kalo dulu desain interior hanya gitu-gitu aja seiring berjalannya waktu banyak arsitek yang mulai mengonsep interior dengan berbagai bentuk yang unik.
Salah satunya adalah seorang arsitek asal Italia, Frederico Babina. Arsitek yang juga menggemari berbagai tren budaya pop ini, baru aja meluncurkan proyek barunya yang disebut dengan Interheroes. Proyek ini sendiri merupakan perpaduan dari desain arsitektur, budaya populer, dan ilustrasi seni.
Proyek ini berawal dari impian masa kecil Frederico yang sering membayangkan bagaimana kehidupan dan bentuk rumah dari berbagai karakter superhero di dunia nyata. melalui proyeknya ini, Frederico seperti ingin melampiaskan imajinasinya ketika kecil dulu tentang bagaimana desain interior rumah para superhero di dunia nyata. Seperti dikutip dari Fubiz.net, ini dia konsep desain interior yang terinspirasi dari superhero karya Frederico Babina.
Batman

Spiderman

Superman

Fantastic 4

Flash

Hulk

Captain America

Iron Man

Thor

Silver Surfer

Daredevil

Wolverine

Cyclops

Wonder Woman

Green Lantern

 Source : hai-online.com